Ekonomi

PPN 12% Cuma untuk Barang Mewah, Ini Tanggapan Pengusaha

×

PPN 12% Cuma untuk Barang Mewah, Ini Tanggapan Pengusaha

Sebarkan artikel ini



loading…

Kenaikan PPN 12% resmi berlaku hanya untuk barang mewah. FOTO/dok.SINDOnews

JAKARTA – Kenaikan Pajak Pertambahan Nilai ( PPN ) dari 11% menjadi 12% resmi berlaku hanya untuk barang mewah. Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 131 Tahun 2024.

Sejumlah asosiasi pengusaha pun menyampaikan apresiasi kepada pemerintah. Mereka menilai keputusan ini sebagai langkah bijaksana yang menjaga daya beli masyarakat secara umum.

“Kami mengapresiasi kebijakan ini karena mencerminkan keseimbangan antara kebutuhan negara dan kepentingan masyarakat serta pelaku usaha,” kata Ketua Komite Perdagangan Dalam Negeri Apindo sekaligus Ketua Umum Apregindo (Asosiasi Pengusaha Ritel Merek Global Indonesia), Handaka Santosa Sabtu (4/1/2025).

“Kebijakan yang terukur ini tidak hanya mendorong daya beli masyarakat, tetapi juga mendukung pertumbuhan industri di tengah tantangan ekonomi global,” lanjutnya.

Selain itu, masa transisi selama tiga bulan yang diberikan pemerintah dinilai sebagai langkah bijak untuk memberikan waktu bagi dunia usaha mempersiapkan penerapan kebijakan ini secara maksimal.

Handaka juga berharap sosialisasi teknis yang akan dilakukan pemerintah bersama asosiasi sektoral dapat memastikan implementasi kebijakan berjalan lancar.

Apindo bersama asosiasi sektoral lainnya disebut Handaka telah berkomitmen mendukung pelaksanaan kebijakan kenaikan PPN 12% hanya untuk barang mewah.

Ia pun percaya bahwa dialog yang erat antara pemerintah dan dunia usaha akan menciptakan iklim usaha yang kondusif, memperkuat daya saing industri, serta mendorong pemulihan ekonomi nasional.

(nng)



Source link

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

modul permainan online mahjongpetualangan terbaik mahjong wins 3pola pecinta kuliner mahjong winssatpam maxwin starlight princessscatter berurutan wild banditobalasan uang tunai gim olympusberpesta bersama sweet bonanzabocoran rtp game pg softgampang menang mahjong waysrahasia sukses mahjong waysscatter maxwin mahjong waysgelar juara mahjong ways pekanbarufitur inovatif mahjong ways 2rekomendasi terpanas mahjong ways 2scatter hitam full wild mahjongkemenangan indah mahjong ways 2pancing scatter hitam mahjong waysakun pragmatic rtp tinggitrik petir merah olympus paling efektifrtp pragmatic playstrategi kaya raya mahjong waysseruput kopi sambil auto spin olympusalasan peluang gates of olympus masih kuatteknik pancing naga emas mahjong waysjaminan profit besar mahjong ways 3slot gacorslot demokaisar89